Senin, 28 November 2011

TULISAN 6

TULISAN 6
Tema : cita-cita

“Kesuksesan”
Di hidup yang semakin susah ini dan di era globalisasi ini,manusia di tuntut untuk selalu kritis dalam segala hal,termasuk karier,pendidikan,dan lain-lain. Orang sukses bukan di landasi oleh kepintaran saja,tapi yang utama adalah di mana manusia itu sendiri harus bisa berani,dalam artian berani adalah yang dimana manusia harus berani dalam mengambil keputusan dan berani melakukan inovasi baru,salah satu contoh sebuah perusahaan catering yang dimana awalnya perusahaan catering ini hanya kecil-kecilan,tapi dengan keberanian dari karyawan catering ini sendiri yang mengajukan proposal pada perusahaan yang besar agar seluruh kebutuhan pangan para karyawan agar catering itu sendiri yang menangani,dan kamudian pimpinan perusahaan itu pun memberikan kesempatan pada catering itu sendiri,selama masa uji coba sebulan kinerja catering itu makin lama makin membaik,dengan inovasi masakan yang tidak monoton dengan menu yang itu-itu terus,jadi para karyawan perusahaan itu gak bosen dengan masakannya,terlebih masakan catering yang rasanya enak,dengan demikian insyaallah catering itu akan menjadi catering tetap di perusahaan itu sendiri, itulah contoh kecil dari sebuah kesuksesan.atau pun selain mengajukan proposal,kita bisa dengan cara bantuan orang lain,entah itu kita punya relasi,atau banyak kenalan,mungkin itu pun bisa jadi bahan kita jadi sukses yang di cita-cita kan setiap orang.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar